Start: | Apr 28, '06 |
End: | Apr 30, '06 |
1.Mengingatkan kembali siapa sebenarnya kota Malangsejak proses kelahiran sampai semua peristiwa penting yang merubah ejarah kota malang.
2.Memberikan kesempatan kembali pedagang lokal, seniman lokal dan rakyat menjadi pelaku ulang tahun [bukan penonton ultah] Tidak ada artis !
3.Bentuk penghargaan terhadap semua yang berjasa merebut, mempertahankan dan mengembangkan kota Malang.
4.Menumbuhkan rasa bangga menjadi warga malang.
MATERI DASAR :
1.PAMERAN FOTO DAN ARSIP DOKUMENTARY
2.PANGGUNG HIBURAN TRADISIONAL
3.TERMINAL MOBIL,MOTOR DAN SEPEDA ANTIK
4.KELILING JALAN IJEN NAIK DOKAR
5.PENGOBATAN GRATIS
6.PASAR JAJANAN RAKYAT
7.MAINAN DAN PERMAINAN ANAK TEMPO DOELOE
9.LAYAR TANCAP
10.FOTO KUNO RAKSASA
JENIS PANGGUNG :
1.LUDRUK[PERSATUAN LUDRUK MALANG]
2.KETOPRAK
3.WAYANG ORANG
4.WAYANG KULIT
5.KERONCONG PERJUANGAN
6.TEMBANG KENANGAN
7.LINES DANCE KOLONIAL
8.PERMAINAN ANAK TRADISI
9.LOMBA KEBAYA,PUISI DAN NYANYI LAGU ANAK TEMPO DOELOE
BENTUK :
MENGUBAH KAWASAN IJEN MENJADI LORONG WAKTU MEWAKILI PERISTIWA DAN RAGAM PERILAKU BUDAYA DI MALANG PADA MASA LALU DALAM 3 HARI DENGAN BENTUK;
1.KAWASAN IJEN BEBAS LALU LINTAS DAN PRODUK MASA KINI
2.MEMBAGI MENJADI 3 BLOK KAWASAN BLOK PERJUANGAN, BLOK TRADISI,BLOK KOLONIAL
PERSYARATAN PESERTA
1.PAKAIAN :
TOPI;KOPIAH UDENG MALANGAN, BLANGKON DLL.
BAJU;HEM PUTIH/KREM,BATIK,KEBAYA,SARUNG,EROPA,DLL
2,PERALATAN :
TIDAK BERBAHAN DASAR BESI,PLASTIK DAN TIDAK MENGGUNAKAN LISTRIK
3.KENDARAAN :
MOBIL/MOTOR KELUARAN DIBAWAH TAHUN 1960,DOKAR,SEPEDA PANCAL
4.MAKANAN/MINUMAN :
KECEPUT,GULALI,JAMU GENDHONG,GEMPO,EMPUT,ARBANAT,GULA KAPUK DENGAN SUASANA PASAR SENGGOL TEMPO DOELOE
5.MAINAN :
DAKON,GOBAKSODOR,BEKTOR,PATL LELE,UMBULAN, EGRANG. LONCAT TINGGI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar